Senin, 14 April 2008

BAB XV

BAB XV

LANGKAH PENCAPAIAN


WARISBI sebagai media untuk menjalin kerjasama dengan pemerintah Kabupatan Malang, Kota Malang, Kota Batu, Pemerintah Desa/ Kelurahan, Karang Taruna, dan Lembaga Desa/ Kelurahan terkait dengan sosialisasi dan pemetaan UKM,UEP dan SDM yang akan didukung pula oleh berbagai sponsor.



Sistem Network Warisbi
Fasilitas internet


Fasilitas Katalog


Fasilitas Anggota


Tiga fasilitas tersebut di atas merupakan bentuk penguatan media mediasi yang efektif dalam arti Informasi bisa melalui Internet untuk yang menjangkau, Yang tidak terjangkau melalui Katalog sedangkan penyebarluasan melalui Member.
Mediasi Informasi dan Iklan dengan tiga penguatan tersebut membuat suatu sistem yang efektif.

Ketertarikan sebuah sistem sehingga Warisbi mampu menjadi media yang memediasikan antar member, pengusaha, dan antar Pemimpin dengan yang di pimpin. Kenyataan membuktikan setiap kami mengadakan presentasi selalu di sambut baik, dari berbagai komunitas, dengan ketertarikan konsep tersebut dari Malang TV berkesempatan meliput Presentasi Warisbi pada saat ada sosialisasi ADD Oleh Pemerintah yang dilaksanakan di Kecamatan Wagir, bahkan Malang TV memfasilitasi Dialog Interaktif denga durasi 1 (satu) jam pada saat dialog didampingi oleh Pejabat Pemerintah (Dari diskoperindag dan BPM Kab. Malang)

Tidak ada komentar: